Kamis, 03 Februari 2011

ANEKA PUPUK CAIR DAN HORMON



Pupuk Organik Cair yang Lengkap Sempurna untuk Pertumbuhan dan Produksi Tanaman secara maksimal

Pupuk Cair "Suburi" mengandung Humic Acid sekitar 60% yang merupakan zat vital untuk kesuburan, pert umbuhan, dan produksi tanaman.
Suburi Liquid berperan dalam :
  • Menyempurnakan pertumbuhan secara menyeluruh (pembentukan daun, bunga, dan buah)
  • Meningkatkan daya tahan tanaman terhadap hama dan penyakit
Suburi Liquid dapat digunakan pada semua jenis tanaman dan padasetiap fase pertumbuhan serta aman bagi lingkungan.
Suburi Liquid sangat mudah dalam aplikasinya. Cukup 1-5cc Suburi Liquid di encerkan/dilarutkan dalam 1lt air, siram atau semprotkan secara merata dan ulangi pemberian 2-3kali seminggu



PUPUK CAIR MITAGROW

Pupuk cair mitagrow merupakan pupuk cair plus dengan nutrisi lengkap, sangat berguna bagi tanaman, dengan fungsi : mempercepat pertumbuhan tunas baru, mempercepat tumbuhnya akar, meningkatkan daya tahan tanaman terhadap penyakit, mempercepat proses pembungaan, dan mencegah kerontokan. Selain itu, pupuk ini sangat mudah diserap tanaman, dan aman bagi manusia, hewan dan lingkunan.






PUPUK CAIR PRIMATIARA (Khusus cabe)
Pupuk cair Primatiara merupakan penemuan formula baru, diolah dengan bahan pilihan yang telah disempurnakan. Khusus untuk merangsang pertumbuhan daun, akar, batang, bunga, dan buah, sehingga dapat meningkatkan hasil panen dan menambah berat terhadap tanaman cabe dan menambah daya tahan terhadap penyakit terutama penyakit layu pada cabe.






PUPUK CAIR SARITRUBUS (Khusus Bawang Merah)

Pupuk cair Saritrubus merupakan pupuk cair khusus untuk bawang merah yang telah memiliki kandungan komplit, krn merupakan pupuk daun, batang, dan umbi sekaligus jadi satu. Kegunaannya adalah untuk mempercepat tumbuhnya tanaman bawang, merangsang pertumbuhan, pembentukan dan memperbesar umbi bawang merah, meningkatkan daya tahan tanaman bawang merah sehingga dapat memperbaiki daya simpan lebih lama, mudah diserap tanaman, aman bagi manusia, hewan, dan lingkungan.







PUPUK CAIR Khas RAJAWALI
Pupuk cair Khas Rajawali merupakan pupuk cair plus dengan nutrisi lengkap dan sudah mengandung hormon giberelin yang sangat berguna bagi tanaman, dengan fungsi : mempercepat pertumbuhan tunas baru, mempercepat tumbuhnya akar, meningkatkan daya tahan tanaman terhadap penyakit, mempercepat proses pembungaan, dan mencegah kerontokan. Selain itu, pupuk ini sangat mudah diserap tanaman, dan aman bagi manusia, hewan dan lingkunan.




PROSIL B 6.20.45

Prosil B merupakan pupuk daun yang berbentuk kristal mudah larut dalam air dengan cepat dan sempurna.
Prosil B untuk hasil maksimal digunakan pada saat tanda-tanda pada pembentukan kuncup bunga/umbi. Penggunaan dapat dicampur pestisida lain kecuali yang bersifat alkalis.
Prosil B mengandung unsur utama mikro ditambah dengan makro dan vitamin.







PROSIL D 30.12.10

Prosil D merupakan pupuk daun yang berbentuk kristal mudah larut dalam air dengan cepat dan sempurna.

Prosil B untuk hasil maksimal disemprotkan secara merata pada daun, batang tanaman.. Penggunaan dapat dicampur pestisida lain kecuali yang bersifat alkalis.
Prosil B mengandung unsur utama mikro ditambah dengan makro dan vitamin.




Sumber : http://pupukplus.blogspot.com/2010/07/aneka-pupuk-cair.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan berikan komentar